Rabu, 06 Maret 2013

” LINUX " /NOVA NOVRIANSYAH

  LINUX
NO.KODE    : 1030/621.39/NOV/L
Judul             : LINUX
Penulis          : NOVA NOVRIANSYAH
Penerbit        : Jakarta: PT ELEX MEDIA KOMPUTINDO, 2000
ISBN            : 979-20-1711-9

LINUX, LINUX MERUPAKAN CLONE DARI SISTEM OPERASI UNIX. SISTEM OPERASI INI KINI DIKENAL DAN DIGUNAKAN DI INDONESIA BAIK BERBAGAI SISTEM OPERASI PC MAUPUN JARINGAN SEBESAR INTERNET. LINUX BERKEMBANG SEDEMIKIAN CEPATNYA BAHKAN DIPERKIRAKAN AKAN MAMPU MENYAINGI DOMINASI MICROSOFT WINDOWS DI MASA YANG AKAN DATANG. BUKU INI BERISI BERBAGAI ASPEK PENTING DARI LINUX, MULAI DARI CARA MELAKUKAN INSTALASI, MENGGUNAKAN BERBAGAI UTILITAS, MEMBUAT SKRRIP SHELL, MENG-UPGRADE KERNEL, MENGGUNAKAN X WINDOW, MELAKUKAN KOMUNIKASI DENGAN USER LAIN HINGGA MEMBUAT JARINGAN TCP/IP DENGAN LINUX. OLEH KARENA ITU BUKU INI COCOK BAGI ANDA YANG INGIN MENGENAL DAN MENDALAMI, SERTA PRAKTIS UNTUK DIJADIKAN BUKU PANDUAN. BAGI ANDA YANG SUDAH MENGENAL DAN AKRAB DENGAN LINUX SERTA MENYUKAI HAL-HAL YANG BERBAU SEKURITAS, HACKING, DAN CRACKING, BUKU INI MEMBERIKAN BERBAGAI TIP MENARIK SEPERTI CARA MENGIRIMKAN BLACK MAIL(MAIL TANPA NAMA), MEMPEROLEH AKSES LOGIN USER LAIN DAN ROOT, SERTA DILENGKAPI PULA DENGAN DISKET YANG BERISI SOURCE-CODE PROGRAM UTILITAS DAN WORM. BUKU INI SANGAT BERMANFAAT BAGI ANDA.

0 komentar:

Posting Komentar