Selasa, 26 Februari 2013

PEMBELAJARAN WICARA DENGAN TEKNIK PENILAIAN SEJAWAT DAPAT MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN

PEMBELAJARAN WICARA DENGAN TEKNIK PENILAIAN SEJAWAT DAPAT MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN, NURILL ANWAR, S.Pd.
[caption id="attachment_1873" align="aligncenter" width="584"]peer-assismant-xtkj-4 peer-assismant-xtkj-4[/caption] KEMAMPUAN DASAR:
1.Menggunakan kalimat yang baik, tepat, dan santun
2. Bercakap-cakap secara sopan dengan mitra bicara dalam konteks bekerja
KEGIATAN PEMBELAJARAN:
1. PENDAHULUAN
*, PEMBENTUKAN KELOMPOK BELAJAR 3- 4 SISWA PER KELOMPOK.
* CURAH PENDAPAT GURU-SISWA TENTANG BENTUK-BENTUK LATIHAN/TUGAS YANG DAPAT MENUNJANG KEMAMPUAN DASAR.
* GURU MENGARAHKAN TUGAS DASAR YANG HARUS DILAKUKAN OLEH SETIAP SISWA DALAM KELOMPOKNYA MASING-MASING.
TUGAS YANG DAPAT DIPILIH, AL.:
1. NYIAPKAN TEKS PENGUMUMAN SESUAI DENGAN FORMAT DALAM MODEL DI BUKU PEGANGAN (TEMA BEBAS).
2. MENYIAPKAN TEKS PUISI YANG DITULIS SENDIRI DENGAN TEMA MORAL.
3. SETIAP SISWA WAJIB MEMILIH SALAH SATU TUGAS KEMUDIAN DITAMPILKAN SECARA LISAN DI DEPAN KELOMPOKNYA, SEDANG TEMAN LAIN BERTUGAS
MEMBERI PENILAIAN DENGAN MENGGUNAKAN RUBRIK KOMUNIKASI TULIS YANG DISIAPKAN GURU.
2. KEGITAN INTI:
* MASING-MASING KELOMPOK MELAKUKAN PENILAIAN SEJAWAT TERHADAP SETIAP PENAMPILAN TEMANNYA DI DALAM KELOMPOKNYA MASING-MASING.
* SETIAP KELOMPOK WAJIB MELAPORKAN HASIL PENILAIAN SEJAWAT YANG DIDAFTAR BERDASARKAN PERINGKAT PENYAJI YANG TERBAIK.
* DARI MASING-MASING KELOMPOK AKAN DITUNJUK GURU UNTUK MEMPRESENTASIKAN KARYANYA DI DEPAN KELAS SECARA LISAN UNTUK DIKOMENTARI OLEH KELOMPOK LAIN.

0 komentar:

Posting Komentar